KOLERASI HUKUM ANTARA TEORI DAN PRAKTEK TERHADAP MUZARA'AH DAN MUDHARABAH

qodarsyah, qodarsyah (2002) KOLERASI HUKUM ANTARA TEORI DAN PRAKTEK TERHADAP MUZARA'AH DAN MUDHARABAH. Diploma thesis, institut agama islam latifah mubarokiyah.

[thumbnail of cover.pdf] Text
cover.pdf - Cover Image

Download (51kB)
[thumbnail of abstrak.pdf] Text
abstrak.pdf - Other

Download (70kB)
[thumbnail of bab 1.pdf] Text
bab 1.pdf - Published Version

Download (440kB)
[thumbnail of daftar pustaka.pdf] Text
daftar pustaka.pdf - Bibliography

Download (58kB)

Abstract

ABSTRAK
Kepulauan indonesia yang membentang dari barat sampai timur khatulistiwa sepanjang -+5110 km dan garis meridian membujur dari utara ke selatan sepanjang -+1888 km dengan jumlah pulau -+17.508 buah.merupakan negara agraris yang senantiasa berusaha meningkatkan kesejahteraan rakyatnya melalui peningktan hasil produksi pertanian.
salah satu faktor keberhasilan peningkatan hasil produksi pertanian adalah pendayangan secara maksimal melalui panca usaha tani yang meliputi:1-pengolahan tanah yang baik 2-pengaitran yang stabil 3-penggunaan bibit unggul 4-pemupukan teratur 5-pembasmian hama penyakit.
mengingat masyarakat indonesia mayoritas berpenduduk muslim,maka selain pendayagunaan panca usaha tani untuk peningkatan prduksi harus pula diperhatikan segi hukum dari aturan syariat terutama dalam hal pengolahan tanah yang penanganannya terkadang diserahkan pada pihak lain sebagai pengolah.
berdasarkan latar belakang masalah penelitian ini bertujuan untuk mengetahui korelasi hukum antara teori dan praktek terhadap muzara'ah dan mukharabah yang terjadi di desa pakemitan kidul kecamatan ciawi kab.tasikmalaya
metode yang di gunakan untuk mengetahui masalah tersebut adalah metode deskriptif karena penelitian ini di utamakan pada peristiwa yang sedang berlangsung,sedangkan pendektan yang di gunakan adalah metode kualitatif yang di kuantitatifkan berdasarkan hitungan persentase,teknik yang di gunakan untuk mengumpulkan data adalah:wawancara,observasi,studi literatur studi dokumentasi dan tekhnik angket.
dari penelitian tersebut diperoleh kesimpulan bahwa:
1.praktek pengolahan tanah yang terjadi di desa pakemitan kidul,ialah:
a.benih biaya di tanggung oleh pengolah[bagi hasil fiffty-fiffty]
b.benih dan biaya di tanggung oleh pemilik tanah[bagi hasil fiffty-fiffty]
c.benih dan biaya di tanggung oleh pemilik tanah[bagi hasil fiffty-fiffty]
d.benih dan biaya di tanggung oleh pemilik tanah[2/3 bagi pemilik dan 1/3 bagi pengolah]
2.faktor yang melatarbelakangi praktek muzaraah dan mukharabah,antara lain:
a.menambah penghasilan
b.memanfaatkan potensi
c.membantu pemilik tanah
d.menjali ukhuwah islamiyah
3.tinjauan hukum mengenai praktek muzaraah adalah:
a.secara ekonomi dinyatakan sah karena ada unsur saling menguntungkan dan tidak melanggar hukum
b.secara syari untuk praktek dengan sistem A-C dinyatakan sah dan penghasilannya halal karena ada unsur keadaan antara keduaanya sedangkan untuk sistem D hukumnya fasid dan penghasilannya dinyatakan haram karena tidak adanya kerelaan pada salah satu pihak.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Ekonomi Syariah > Hukum Ekonomi Syariah
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 11 May 2023 02:31
Last Modified: 11 May 2023 02:31
URI: http://repository.iailm.ac.id/id/eprint/343

Actions (login required)

View Item
View Item