PERANAN KEMAMPUAN BACA TULIS AL- QUR'AN ANTARA SISWA YANG PERNAH BELAJAR DI TPA DENGAN YANG TIDAK BELAJAR DI TPA

Rahmatillah, Rahmatillah (2007) PERANAN KEMAMPUAN BACA TULIS AL- QUR'AN ANTARA SISWA YANG PERNAH BELAJAR DI TPA DENGAN YANG TIDAK BELAJAR DI TPA. Diploma thesis, Institut Agama Islam Latifah Mubarokiyah.

[thumbnail of Cover.pdf] Text
Cover.pdf - Cover Image

Download (49kB)
[thumbnail of Abstrak.pdf] Text
Abstrak.pdf - Published Version

Download (82kB)
[thumbnail of Bab I.pdf] Text
Bab I.pdf - Published Version

Download (336kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf - Bibliography

Download (39kB)

Abstract

Setiap individu mempunyai kemampuan yang berbeda dalam belajar sehingga kemampuan akhir yang dimilikinya berbeda pula. Perbedaan ini senantiasa dipengaruhi oleh berbagai faktor. Misalnya kemampuan baca tulis al- qur'an anak dipengaruhi oleh pernah tidaknya anak tersebut belajar di TPA. Permasalahan ini dikemukakan dalam bentuk pertanyaan berapakah perbandingan kemampuan baca tulis Al- Qur'an siswa SDN Sukamulih yang pernah mengikuti TPA serta yang tidak pernah mengikuti
Adapun tujuannya adalah untuk mengetahui berapa perbandingan nilai kemampuan BTQ yang diperoleh siswa SDN Sukamulih dengan latar belakang pernah mengikuti TPA serta yang tidak pernah mengikuti TPA.
Hipotesis yang penulis ajukan adanya perbedaan kemampuan BTQ siswa SDN Sukamulih yang pernah belajar di TPA dengan yang tidak pernah belajar di TPA.
Berdasarkan hasil penelitian maka dapat disimpulkan bahwa kemampuan BTQ siswa SDN Sukamulih yang pernah belajar di TPA tergolong tinggi dengan angka rata- rata 3,5 dari skor tertinggi 5,5 dan terendahnya 0,5. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa kemampuan BTQ mereka meliputi membaca, menulis dan memahami berkualitas tinggi sedangkan yang tidak pernah belajar di TPA memperoleh angka rata- rata 3,42.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Pendidikan Islam Anak Usia Dini > Program Studi Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 10 Aug 2023 04:12
Last Modified: 10 Aug 2023 04:12
URI: http://repository.iailm.ac.id/id/eprint/415

Actions (login required)

View Item
View Item