Tingkat Kemampuan Siswa Menguasai Kata Kerja Bentuk Tsulasi Mazid Dalam Bidang Studi Bahasa Arab

Uloh, Uloh (2001) Tingkat Kemampuan Siswa Menguasai Kata Kerja Bentuk Tsulasi Mazid Dalam Bidang Studi Bahasa Arab. Diploma thesis, Institut Agama Islam Latifah Mubarokiyah.

[thumbnail of Cover.pdf] Text
Cover.pdf - Cover Image

Download (48kB)
[thumbnail of Abstrak.pdf] Text
Abstrak.pdf - Published Version

Download (48kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf - Published Version

Download (314kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf - Bibliography

Download (31kB)

Abstract

ABSTRAK. Kemampuan siswa menguasai bentuk perubahan kata kerja serta faidah dan kegunaannya sangat mempengaruhi pada kemampuan siswa dalam mengungkapkan isi hati dalam berkomunikasi. Oleh karena itu pemahaman terhadap struktur kata, maupun kalimat dalam bahasa Arab harus lebih dulu di pelajari secara frase mendalam. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat kemampuan siswa mengusai perubahan kata kerja serta fungsi-fungsinya dan juga untuk mengetahui kesulitan-kesulitan yang di hadapi siswa dalam memehami kata kerja yang mendapat imbuhan dan langkah-langkah guru dalam membantu mengatasi kesulitan-kesulitan yang dihadapi siswa. Langkah-langkah penelitian yang ditempuh penulis adalah menentukan lokasi, populasi dan sempel, sedangkan metode penelitian yang digunakan adalah metode derkriftif, karena ingin mengetahui gambaran yang jelas mengenai kemampuan siswa dalam memahami perubahan kata kerja serta memahami fungsi-fungsinya dalam membuat kalimat. Berdasarkan hasil analisa, dapat disimpulkan, bahwa kemampuan siswa kelas tiga MTs. Muhammadiyah Bayubud dalam mengubah bentuk kerja dan kemampuan dalam memahami dan membuat kalimat dengan mengunakan kata kerja bentuk tsulatsi mazid dapat dikatakan lebih dari cukup karena mendapat nilai rata-rata 7.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: ijal saepurrijal saepurrijal
Date Deposited: 18 Jan 2024 02:50
Last Modified: 18 Jan 2024 02:50
URI: http://repository.iailm.ac.id/id/eprint/652

Actions (login required)

View Item
View Item